Selamat dan sukses!!!
3 mahasiswa Diploma 4 Manajemen Pariwisata @tourismstudies.ipbi berhasil lolos seleksi MBKM Program Kampus Mengajar Angkatan ke-4 tahun 2022.

Adapun mahasiswa yang bersangkutan adalah :
1. Filipus Farel diterima di SDN 1 Aan, Klungkung – Bali.


2. Nikolas Mert Wijanarjo diterima di SD No. 1 Buahan, Tabanan – Bali.


3. Desak Putu Erlita Putriningsih diterima di SDN 1 Kampung Kajanaan, Buleleng – Bali.

Ketiga mahasiswa tersebut akan melaksanakan program pengabdian berupa mengajar anak-anak SD selama 5 bulan terhitung sejak 13 Juli 2022 – 12 Desember 2022

Sungguh pencapaian yang luar biasa! Mari kita dukung bersama. Semoga memberikan motivasi kepada mahasiswa lainnya untuk meraih prestasi

Leave a Comment